Senin, 17 Oktober 2011

PENGAMANAN MENGURUS KTP GRATIS

 

 Bhabinkamtibmas Desa Candipuro Bripka G. ABU AGUNG telah melakukan Pengamanan Pembuatan KTP Gratis di Balai Desa Candipuro dan sebelum pelaksanaan dimulai Bhabinkamtibmas memberi penyuluhan kepada masyarakat bahwa sebelum berangkat hendaknya mengunci pintu rumahnya dan mengontrol kembali bahan bahan yang mudah terbakar, dan bila berangkat dengan membawa sepeda motornya agar tidak kebut kebutan dijalan dan menempatkan kendaraannya ditempat yang aman dan diberi kunci ganda , dan nanti dalam pelaksanaan dimulai agar tidak berebut mendahui dan pelaksanaan menunggu panggilan dari petugas dengan adanya Binluh tersebut menambah kepercayaan anggota Polri Khususnya Bhabinkamtibmas sebagai Harkamtibmas menciptakan situasi dan kondisi yang aman di desa.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar